Potensi Tambak Udang Vaname di Jawab Barat Selatan Menjadi Primadona Pemerintah
01 September 2022 | 19:24 WIB
Pekerja melakukan monitoring rutin kolam tambak udang vaname di Cimerak, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat Kamis (1/9/2022). Budidaya tambak udang vaname tengah menjadi primadona dan pengembangan oleh pemerintah provinsi dan pelaku usaha di kawasan Jawa Barat Selatan. Tingginya potensi tersebut membuat Pemerintah Provinsi Jawa Barat berencana menawarkan investasi pengembangan kawasan tambak udang yang meliputi Pangandaran, Tasikmalaya, Garut, Cianjur dan Sukabumi dengan indikasi anggaran Rp800 miliar. Bisnis/Rachman